Monday 29 June 2015

Cara Menampilkan Rulers, Gridlines, Document Maps, Thumbnails di Word 2007


     Di Microsoft Office word 2007 banyak sekali Alat - alat yang dapat di tampilkan dan di hilangakan yang bertujuan untuk mempermudah kita dalam mengetik surat atau dokument lainnya, Seperti Rulers atau mistar yang dapat membantu kita dalam mengetik teks agar lebih mudah dan rapi, kemudian ada Gridlines yang dapat membatu kita dalam membuat Objek tertentu agar lebih rapi dan Profesional. Thumbnails yang dapat membuat Dokumen lebih kecil menjadi beberapa halaman di sampaing Kiri layar komputer anda sehinga mempermudah anda untuk melihat dokumen yang di butuhkan.

       Tutorial kali ini akan Membahas bagaimana cara menampilkan Rulers, Gridlines, Document Maps, dan Thumnails di Microsoft Office Word 2007. Alat - alat ini akan memberikan anda kemudahan dalam mengetik Dokumen anda dengan mudah dan rapi dan juga dapat memberikan hasil yang lebih baik .

       Sekarang anda dapat mengikuti bagaimana cara dan langkah - langkah untuk menampilkan Rulers, Gridlines, Document Maps, Thumbnails.

      Pada daftar Menu di Microsoft Office Word 2007 yaitu, Home, Insert, Page Layout, References, Maillings, Review, View. anda bisa Klik Menu View Beri centang Pada Kotak kecil Rulers , Gridlines, Document Maps, Thumbnails. Setelah anda beri centanga pada Kotak tersebut maka akan secara otomatis Ruler atau Mistar, dan Gridlines atau Kotak - kotak kecil dan Document Maps, Thumbnail akan di tampilkan.